Cara Mudah Mencetak Photo di Komputer
Untuk bisa mencetak photo atau gambar sesuai dengan ukuran yang kita perlukan, sebenarnya tidak harus menggunakan software khusus seperti Photoshop. Cukup menggunakan aplikasi bawaan windows dan Microsoft office. Sebagai contoh, beberapa hari yang lalu, seorang temen ingin cetak hasil scanner KTP yang berupa file PDF. Ketika dicetak, ternyata hasilnya lebih kecil dari ukuran sebenarnya. Berikut… (6 comments)