HomePendidikan

Daftar Alamat dan Jurusan SMK Negeri dan Swasta di Kota Padang

Daftar Alamat dan Jurusan SMK Swasta Kota Padang

SMK SEMEN PADANG
Jl. Komp. PT. Semen Padang, Indarung, Lubuk Kilangan, Kota Padang 25237
Telp. 0751-202500
Akreditasi : A
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Pemesinan
2. Teknik Elektronika Industri

SMK MUHAMMADIYAH 1 PADANG
Jl. By Pass Km 6 Lubuk Begalung, Padang, Padang Timur, Kota Padang 25221
Telp. 0751-21274
Akreditasi : A
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Pemesinan
2. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
3. Teknik Elektronika Industri
4. Teknik Instalasi tenaga Listrik
5. Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
6. Teknik Komputer dan Jaringan
7. Rekayasa Perangkat Lunak

SMK CITRA UTAMA PADANG
Jl. Seberang Padang Utara II No 27, Seberang Padang, Padang Selatan, Kota Padang 25214
Telp. 0751-22927
Akreditasi : C
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif

SMK MEDIA UTAMA PADANG
Jl. Delima Raya, Belimbing, Kuranji, Padang Selatan, Kota Padang 25157
Telp. 0751-4485216
Akreditasi : C
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Akuntansi dan Keuangan Lembaga

SMK DEK BUSINESS SCHOOL PADANG
Jl. A.R. Hakim No. 57, Ranah Parak Rumbio, Padang Selatan, Kota Padang 25212
Telp. 0751-21499
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Akuntansi dan Keuangan Lembaga
2. Bisnis Daring dan Pemasaran

SMK Perbankan PADANG
Jl. Sisinga Mangaraja No. 34, Padang Timur, Kota Padang 25123
Telp. 0751-36003
Akreditasi : –
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Akuntansi dan Keuangan Lembaga

SMK TRI ABDI PEMBANGUNAN PADANG
Jl. Parak Karakah No. 7, Kubu Dalam Parak Karakah, Padang Timur, Kota Padang 25125
Telp. 0751-778235
Akreditasi : C
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. 0tomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran

SMK KARTIKA I.2 PADANG
Jl. Dr. Sutomo No. 4 C, Simpang Haru, Padang Timur, Kota Padang 25123
Telp. 0751-892340
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. 0tomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
2. Akuntansi dan Keuangan Lembaga
3. Bisnis Daring dan Pemasaran
4. Teknik Komputer dan Jaringan

SMK TD KOSGORO 2 PADANG
Jl. Ikhlas VII, Andalas, Padang Timur, Kota Padang 25126
Telp. 0751-36458
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. 0tomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
2. Akuntansi dan Keuangan Lembaga
3. Rekayasa Perangkat Lunak
4. Teknik Komputer dan Jaringan

SMK KARTIKA I.1 PADANG
Jl. Andalas No. 5 B, Simpang Haru, Padang Timur, Kota Padang 25123
Telp. (0852)63814972
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
2. Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
3. Teknik Komputer dan Jaringan

SMK TD KOSGORO 1 PADANG
Jl. Iklas VII Andalas, Padang Timur, Kota Padang 25126
Telp. 0751-34551
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Audio Video
2. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
3. Teknik Instalasi Tenaga Listrik
4. Teknik dan Bisnis Sepeda Motor

SMK TARUNA 1 PADANG
Jl. Bandar Purus No 71 Purus, Padang Barat, Kota Padang 25115
Telp. 0751-37378
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Akuntansi dan Keuangan Lembaga

SMK PELAYARAN PADANG
Jl. Padang Pasir 1 No. 9 C, Padang Pasir, Padang Barat, Kota Padang 25133
Telp. 0751-812690
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Neutika Kapal Niaga
2. Teknika Kapal Niaga

SMK TARUNA 2 PADANG
Jl. Bandar Purus No. 71 Padang Barat, Kota Padang 25113
Telp. 0751-37387
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
2. Teknik Audio Video

SMK NASIONAL PADANG
Jl. Jend. Sudirman No. 11 A, Kampung Jao, Padang Barat, Kota Padang 25000
Telp. 0751-35856
Akreditasi : C
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. 0tomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
2. Akuntansi dan Keuangan Lembaga
3. Bisnis Daring dan Pemasaran
4. Teknik Komputer dan Jaringan

SMK IT PARIWISATA BAITURRAHMAH PADANG
Jl. Damar I No. 5, Olo, Kec. Padang Barat, Kota Padang
No. Telp : 075134580
Akreditasi : –
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Tata Boga
2. Perhotelan
3. Tata Kecantikan Kulit dan Rambut

SMK NUSATAMA PADANG
Jl. Jend. Sudirman No. 9, Kampung Jao, Padang Barat, Kota Padang 25112
Telp. 0751-23140
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Perhotelan
2. Usaha Perjalanan Wisata
3. 0tomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
4. Akuntansi dan Keuangan Lembaga
5. Tata Boga

SMK PRATAMA PADANG
Jl. Jhoni Anwar No. 17 Kel. Ulak Larang Selatan, Padang Utara, Kota Padang 25135
Telp. 0751-7055646
Akreditasi : –
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Komputer dan Jaringan
2. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
3. Asisten Keperawatan
4. Farmasi Klinis dan Komunitas

SMK TEKNOLOGI PLUS PADANG
Jl. Belanti Indah No. 5 Khatib Sulaiman, Lolong Belanti, Padang Utara, Kota Padang 25136
Telp. 0751-7051030/446907
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
2. Teknik Audio Video
3. Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
4. Multimedia

SMK AN NUR PADANG
Jl. Taman Siswa No. 9, Alai Parak Kopi, Kec. Padang Utara, Kota Padang
No. Telp : 07518956895
Akreditasi : C
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Akuntansi dan Keuangan Lembaga
2. Perbankan Syariah

SMK PARIWISATA AISYIYAH SUMATERA BARAT
Jl. S. Parman 129 B Padang, Ulak Karang Selatan, Kec. Padang Utara, Kota Padang
No. Telp : 085263820145
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Tata Boga
2. Perhotelan

SMK TAMAN SISWA PADANG
Jl. Taman Siswa No. 9 Padang Utara, Kota Padang 25138
Telp. 0751-7058429
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
2. Teknik Komputer dan Jaringan

SMK DHUAFA NUSANTARA PADANG
JL. Gajah Mada No. 10, Kampung Olo, Kec. Nanggalo, Kota Padang
No. Telp : 0751-39895
Akreditasi : C
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan
2. Teknik Instalasi Tenaga Listrik
3. Teknik Pemesinan
4. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif

SMK PROFESIONAL PADANG
Jl. M. Yunus No 49 Lubuk Lintah, Kuranji, Kota Padang 25151
Telp. 0
Akreditasi : C
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif

SMK ADZKIA PADANG
Jl. Belanti Raya No. 4C Khatib Sulaiman, Belanti, Padang Utara, Kota Padang 25136
Telp. 0751-7871504
Akreditasi : C
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
2. Teknik Komputer dan Jaringan

SMK KESEHATAN PADANG
Jl. By Pass KM 14 Air Pacah, Sungai Sapih, Kec. Kuranji, Kota Padang
No. Telp : 463118
Akreditasi : C
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Farmasi Klinis dan Komunitas

SMK LABOR PADANG
Jl. Prof. Dr. Hamka Komplek Lanud Tabing Padang, Parupuk Tabing, Koto Tangah, Kota Padang 25171
Telp. 0751-446942
Akreditasi : c
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif

SMK PENERBANGAN ANGKASA NASIONAL PADANG
Jl. Ir. H. Juanda No. 9 Kelurahan Rimbo Kaluang, Koto Tangah, Kota Padang 25000
Telp. 0751-7051933
Akreditasi : B
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. AirFrame Power Plant
2. Electrical Avionics

SMK KESEHATAN GEMA NUSANTARA SUMATERA BARAT
Jl. Prof. DR Hamka Komplek Lanud Sutan Sjahrir , Parupuk Tabing, Kec. Koto Tangah, Kota Padang
No. Telp : 081374824894
Akreditasi : –
Kompetensi Keahlian / Jurusan :
1. Farmasi Klinis dan Komunitas
2. Asisten Keperawatan

Status akreditasi dan jurusan sifatnya temporary dan akan terus berubah, jika anda mempunyai info terbaru, silakan berkomentar disini. Bantu share jika bermanfaat, Tarimo kasi.. 🙂

Sumber image : dasawarnadunia.blogspot.com; mitravelindo.blogspot.com plus sotosop

Pages ( 2 of 2 ): «1 2

Comments (3)

  • Smk semen Padang kurikulum berbasis Industri, dengan sistim Vokasi teaching Industri,

    Reply
  • Kapan smk 2 padang bukak pendaftaran?

    Reply
    • Author

      Aulia, sampai saat ini, saya belum menemukan informasi yang jelas tentang PPDB SMK. Dari situs Disdik Kota Padang saya hanya mendapatkan info tentang PPDB SD dan SMP, yang pelaksanaanya tanggal 1-7 Juli 2018.
      Oh ya, untuk SMA dan SMK, kewenangan pelaksanaan PPDB sepertinya ada di DIsdik Prov Sumbar. So, kemungkinan nanti pelaksanaannya akan serentak semua SMK di satu prov.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Maaf. klik kanan kami matikan.